Spesifikasi dan Harga Sony Xperia E3 Dual D2212

Harga Sony Xperia E3 Dual D2212 - Produk keluaran produsen Sony ini memberi varian atau pilihan lebih banyak kepada konsumen mengenai pilihan dalam memilih handphone. Ponsel keluaran terbaru Sony ini memang diperuntukkan untuk kalangan menengah kebawah mengingat harga yang dibandrolkan sangat mede atau terjangkau oleh masyarakat luas yaitu dibawah 2.5 juta rupiah. Spesifikasinya juga menawan yang tentunya konsumen akan cepat meliriknya.

Sesuai harga yang ditentukan, Spesifikasi yang diberikan tentu sesuai juga. Namun Sony Xperia E3 Dual D2212 dipercaya tangguh dalam penggunaannya. Mengandalkan kamera primer dengan kekuatan 5 MP, kerapatan 2592 х 1944 pixels, dengan fitur autofocus, LED flash, Geo-tagging, touch focus, face detection, HDR, panorama didukung dengan kamera sekunder VGA. Lebih jelas akan kita bahas spesifikasinya dibawah.

HargaSony Xperia E3 Dual D2212

Sony Xperia E3 Dual D2212

Spesifikasi Sony Xperia E3 Dual D2212

BODY : 
  • Dimensions : 137.1 x 69.4 x 8.5 mm (5.40 x 2.73 x 0.33 in)
  • Weight : 143.8 g (5.08 oz)
DISPLAY : 
  • Type : IPS capacitive touchscreen, 16M colors
  • Size : 480 x 854 pixels, 4.5 inches (~218 ppi pixel density)
  • Multitouch : Yes, up to 2 fingers
  • Protection : Shatter proof glass
MEMORY : 
  • Card slot : microSD, up to 32 GB
  • Internal : 4 GB
  • 1 GB RAM
CAMERA : 
  • Primary : 5 MP, 2592 х 1944 pixels, autofocus, LED flash
  • Features : Geo-tagging, touch focus, face detection, HDR, panorama
  • Secondary : VGA
FEATURES : 
  • OS : Android OS, v4.4.2 (KitKat)
  • Chipset : Qualcomm MSM8226-2 Snapdragon 400
  • CPU : Quad-core 1.2 GHz Cortex-A7
  • GPU : Adreno 305
  • Sensors : Accelerometer, proximity, compass
BATTERY : 
  • Li-Ion 2330 mAh battery

Baca juga Kekurangan dan Kelebihan Sony Xperia E3 Dual D2212

    Sony Xperia E3 Dual D2212

    Reviews Sony Xperia E3 Dual D2212

    Sekilas penampakan dari Sony Xperia E3 Dual D2212 dan info seputar spesifikasinya. Smartphone ini menggunakan layar dengan type IPS capacitive touchscreen, 16M colors yang dipercaya untuk menampilkan semua yang ada pada ponsel ini dengan ukuran yang lumayan besar yaitu 4.5 inci. Sistem Operasi yang digunakan berbasis Android OS, v4.4.2 (KitKat) didukung dengan CPU kapasitas 1.2 GHz Quad-core. Batrey yang digunakan juga sudah tahan lama dengan daya 2330 mAh.

    Sony Xperia E3 Dual D2212

    Harga Sony Xperia E3 Dual D2212

    Sesuai kondisi ekonomi saat ini, produk ini dibidikkan pada harga yang tidak terlalu mahal. Harga yang ditawarkan untuk sebuah ponsel canggih produksi Sony ini yaitu 2.2 juta rupiah. Mungkin harga jual seken atau bekas untuk Sony Xperia E3 Dual D2212 ini berkisar 1.8 juta rupiah sesuai kondisi ponselnya.

Powered by Blogger.