Cara Menonaktifkan Fitur Video Auto play di Facebook - Halo semuanya, kini harianseluler.com akan membagikan tips dan cara yang mungkin sudah lama anda cari, bagi pengguna facebook ya tentunya. Fitur Video Auto play sendiri andalah memutar video secara otomatis saat dihalaman facebook yang anda buka terdapat video.
Memang memudahkan anda untuk memutar video karena tidak usah meng klik, namun beberapa orang mengeluhkan hal tersebut dikarenakan akan memakan kuota saat video berjalan. Nah penasaran Cara Menonaktifkan Video yang Otomatis Berjalan di Facebook ? berikut cara singkatnya.
Cara Menonaktifkan Fitur Video Auto play di Facebook
1. Klik tombol segitiga sejajar dengan beranda yang ada dipojok kanan atas, lalu pilih Pengaturan.
|
Cara Menonaktifkan Fitur Video Auto play di Facebook |
2. Klik tulisan Video yang ada dibarisan menu bagian kanan. Lalu ikut caranya seperti digambar.
|
Cara Menonaktifkan Fitur Video Auto play di Facebook |
Ikuti dengan benar dan tepat ya. Untuk yang mungkin menggunakan bahasa Inggris, anda masih bisa memperkirakannya dengan memperhatikan letak dan icon pada halaman facebook anda.
Sekian informasi dari kami seputar
Cara Menonaktifkan Fitur Video Auto play di Facebook, semoga memberikan manfaat lebih bagi anda. Jika berkenan, share supaya teman anda juga mengetahuinya. Terimakasih.